Mari Berjudi

Pekerja Kemanusiaan, Pekerjaan atau Kesenangan?

Informações:

Synopsis

Pekerja kemanusiaan, bahasa kerennya "humanitarian worker" atau "aid worker", profesi yang dalam benak awam identik dengan wilayah konflik dan bencana. Banyak yang membayangkan, untuk menggeluti profesi ini, perlu keberanian dan tekad kuat karena tugas dan pekerjaannya cukup tangguh, berbahaya, dan menantang maut. Tapi justru karena itu, gajinya besar! Bener gak sih? Di episode ini, kita akan ngobrol bareng Maria Goreti (biasa dipanggil Margo atau Ureth), yang telah berkecimpung di dunia ini selama lebih dari satu dekade. Pengalamannya bertugas di berbagai negara, baik di wilayah konflik dan bencana, bekerja bersama dengan rekan dan kolega dari berbagai negara, suka duka dan dinamikanya, menarik untuk diulik. Menurutnya, profesi ini pekerjaan yang memberatkan, atau hobi untuk kesenangan? Daripada penasaran, langsung mainkan episode kali ini! Oya, jangan lupa, follow akun spotify dan IG @mariberjudi ya! CUSSSS...!!! *kredit lagu latar: Di Sayidan (Reggae Ska Version) Jheje Project akun youtube Jheje Project D