Synopsis
Grow Up Podcast menyajikan obrolan santai dengan para expert atau para praktisi dari berbagai bidang dan pengalaman dalam bentuk audio. Nikmati cara asyik untuk meningkatkan kapasitas diri dan bersiaplah untuk terus tumbuhkan kualitasmu.
Episodes
-
Benarkah Jahe Ampuh untuk Corona? - Humanitalk Eps. 02
16/03/2020 Duration: 36minAssalamualaikum Insan Muda! Di episode kali ini kita mau bahas soal virus corona nih, gimana cara penularannya dan gimana pencegahannya. Jangan lupa tonton juga video Podcast ini di YouTube Dompet Dhuafa.
-
Manusia Butuh 1,5 Bumi Lagi! dengan Syamsul Ardiansyah - Humanitalk Eps. 01
12/03/2020 Duration: 38minAssalamualaikum Insan Muda! Di episode kali ini kita mau bahas soal lingkungan, bener ga sih manusia itu butuh 1,5 bumi lagi untuk hidup? Kuy simak diskusi kita! Jangan lupa simak Humanitalk Podcast di youtube Dompet Dhuafa juga ya
-
Kenalan - Humanitalk Eps. 00
06/03/2020 Duration: 04minAssalamualaikum Insan Muda! Seperti judulnya, di podcast ini kita mau kenalan nih. Dompet Dhuafa bikin podcast yang nanti bakalan ada di Channel ini dan juga Spotify @Humanitalk. Di Humanitalk Podcast kita bakalan bahas isu-isu kemanusiaan, pendidikan, kesehatan sampai keuangan pokoknya informasi dan fakta penting yang mungkin insan muda belum tau. Kira-kira di episode 01 kita bakal bahas apa ya? Follow channel kita ya biar gak ketinggaln! Yuk langsung aja kita kenalan dulu.
-
-
-
Anak Muda Berkarya di NGO bareng Astri
25/10/2018 Duration: 30minAnak Muda, Lembaga Non Profit, dan Quality Management System